Jokowi dan keluarga berjalan kaki menuju Pendopo Agung. Mengawali acara akad nikah dilakukan penyerahan calon pengantin putra untuk dinikahkan.
Menteri PMK Muhadjir Effendy sebagai perwakilan calon pengantin putra menyerahkan Kaesang atas nama keluarga Jokowi.
Prosesi akad nikah Kaesang Pangarep dan Erina Gudono pada Sabtu (10/12/2022) dimulai dengan upacara adat pasrah tampi calon pengantin putra pada pukul 12.30 WIB putra untuk dinikahkan.
Bertugas sebagai juru bicara adalah Menteri PMK Muhadjir Effendy sebagai perwakilan calon pengantin putra.
Prosesi tampi yakni prosesi menerima calon pengantin putra untuk dinikahkan, yang bertugas sebagai jubir adalah Mochamad Masyudi perwakilan dari calon pengantin putri.
Di waktu yang sama, calon pengantin putri atau Erina akan naik kereta kencana menuju Pendopo Agung Ambarrukmo.Pada pukul 13.00-13.15 WIB, calon pengantin putri hadir di majelis akad nikah.Lalu upacara akad nikah akan dilakukan pada pukul 13.15 WIB hingga 14.00 WIB. Pada pukul 13.30 WIB akan ada penyerahan mahar dan mas kawin.Kemudian, akan dilakukan pasang kalpika di mana kedua pengantin saling mengenakan cincin pernikahan di tempat khusus. Pada pukul 14.45-15.30 WIB dilakukan upacara panggih pengantin. Penulis: Cholis AnwarEditor: Cholis AnwarSumber: Kompas.com
Murianews, Yogyakarta – Sebelum prosesi akad nikah dilakukan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama dengan keluarga, menyerahkan Kaesang Pengarep untuk dinikahkan. Prosesi penyerahan itu pun dilakukan di Pendopo Royal Ambarukmo, Yogyakarta.
Jokowi dan keluarga berjalan kaki menuju Pendopo Agung. Mengawali acara akad nikah dilakukan penyerahan calon pengantin putra untuk dinikahkan.
Menteri PMK Muhadjir Effendy sebagai perwakilan calon pengantin putra menyerahkan Kaesang atas nama keluarga Jokowi.
Prosesi akad nikah Kaesang Pangarep dan Erina Gudono pada Sabtu (10/12/2022) dimulai dengan upacara adat pasrah tampi calon pengantin putra pada pukul 12.30 WIB putra untuk dinikahkan.
Baca: Hall Terminal Tirtonadi Solo Disiapkan Tampung Seribu Relawan Jokowi Tamu Nikahan Kaesang-Erina
Bertugas sebagai juru bicara adalah Menteri PMK Muhadjir Effendy sebagai perwakilan calon pengantin putra.
Prosesi tampi yakni prosesi menerima calon pengantin putra untuk dinikahkan, yang bertugas sebagai jubir adalah Mochamad Masyudi perwakilan dari calon pengantin putri.
Di waktu yang sama, calon pengantin putri atau Erina akan naik kereta kencana menuju Pendopo Agung Ambarrukmo.
Pada pukul 13.00-13.15 WIB, calon pengantin putri hadir di majelis akad nikah.
Lalu upacara akad nikah akan dilakukan pada pukul 13.15 WIB hingga 14.00 WIB. Pada pukul 13.30 WIB akan ada penyerahan mahar dan mas kawin.
Kemudian, akan dilakukan pasang kalpika di mana kedua pengantin saling mengenakan cincin pernikahan di tempat khusus. Pada pukul 14.45-15.30 WIB dilakukan upacara panggih pengantin.
Penulis: Cholis Anwar
Editor: Cholis Anwar
Sumber: Kompas.com